
Mahasiswi IIB Darmajaya Juara Favorit Lomba Fotografi Geodesi Festival 2023
Bandarlampung, Korel.co.id — Pinka Hidayah Rahmawati, meraih Juara Favorit Lomba Fotografi Geodesi Festival 2023 di Universitas Lampung, Kamis (16/11/23). Pinka–biasa dia disapa–pertama kalinya mengikuti perlombaan selama menjadi mahasiswa. “Himpunan Mahasiswa Prodi Sistem Informasi mendapatkan undangan dari panitia lomba dan saya coba ikut kirimkan karya foto,” ungkapnya. Mahasiswi semester 1 ini […]