
Kepala Pekon Badak Bersama Pemerintahan Pekon Bagikan BLT-DD Tahap III Sebanyak 65 KPM di Balai Pekon.
Tanggamus, Korel.co.id —- Kepala Pekon bersama Pemerintahan Pekon Badak bagikan BLT-DD Tahap III Sebanyak 65 KPM Kepada masyarakat di Balai Pekon Badak Kecamatan Limau Kabupaten Tanggamus pada hari Rabu (30/08/2023) Turut hadir dalam acara tersebut Muhizar Kepada Pekon Badak, Sekcam Kecamatan Limau, Babinsa, BHP Pekon Badak, Tokoh Pemuda, Tokoh Masyarakat […]